Sakoosu

Q: Nama Anda siapa, saat ini kuliah atau bekerja ?

A: Nama saya Destiany Anggita Putri, saat ini bekerja sebagai Staff admin dan Finance Perusahaan Konstruksi

Q: Menurut Anda seberapa penting materi yang ada di Bootcamp Sakoosu ?

A: Menurut saya berguna banget, karena pekerjaan saya berhubungan dengan finance dan accounting. Sebelumnya kalau finance sudah mengerti tapi kalau Accounting masih belum ngerti awal nya, makanya saat mengikuti bootcamp Sakoosu, dan materinya sekarang kepake banget di pekerjaan

Q: Apakah materi Bootcamp Sakoosu membantu menemukan solusi masalah pada pekerjaan Anda di kantor ?

A:  Ada, waktu belajar tentang pajak, yang sebelumnya tidak tahu tentang pajak, bagaimana menghitung nya, namun setelah ikut bootcamp sakoosu mulai banyak mengerti tentang pajak.

Q: Ekspektasi apa yang diharapkan saat mulai Bootcamp Sakoosu ? dan Setelah selesai Bootcamp Sakoosu, apakah sesuai dengan ekspektasi di awal ?

A: Awalnya lebih berharap untuk mengerti tentang accounting, karena background saya bukan dari accounting atau pajak. Setelah belajar di bootcamp Sakoosu hasil akhir sesuai dengan harapan diawal, jadi lebih banyak mengerti soal accounting.

Q: Apakah sebelumnya pernah ikut kursus akuntansi dan pajak selain Sakoosu ?

A: Belum Pernah

Q: Apakah ada materi Favorit selama mengikuti Bootcamp Sakoosu  ?

A: Paling favorit di bagian pajak karena bermanfaat banget, selama ini berhubungan dengan pajak, PPh 21, PPh 23, PPN, lalu pas ikut bootcamp lumayan banyak materi pembahasannya. Pas ditonton video nya, dan dikasih tugas juga jadi kerasa manfaat nya, jadi lebih ngerti.yang seperti itu kalau belum kelar rasanya pengen dikelarin karena penasaran.

Q: Apakah kesulitan menyeimbangkan waktu antara Kerja di kantor dengan Bootcamp Sakoosu ?

A:  Iya, karena saat awal di level dasar itu 1 hari 1 tugas dikumpulkan sore hari nya, bahkan sekitar 1 atau 2 minggu, Nah udah mulai kesananya mungkin karena pekerjaan saya ada masa-masa pas hetic nya jadinya biasanya tugas diterima hari ini nanti saya kirim balik ke mentornya 2 atau 3 hari setelah nya jadi kadang tidak 3 bulan pas, tapi lebih karena saya nya banyak telah kirim tugas nya.

Q: Apakah Bootcamp Sakoosu layak untuk direkomendasikan kepada orang lain ?

A: Sangat layak karena contoh-contoh soal mengambil dari case dan transaksi sehari-hari di kantor, jadinya lebih nyambung pas kita terapkan di pekerjaan sehari-hari ternyata ini yang pernah dibahas di Sakoosu, jadi sangat recommended untuk pekerja kantoran.

Q: Apakah Harga Bootcamp Sakoosu IDR 3.000.000 terlalu mahal atau sudah pas dan worth it ?

A: Menurut saya harga 3 Juta bootcamp sakoosu sudah cukup, apalagi ini ada dua level beginner dan intermediate, kemudian bisa dapat akses video nya juga, tes nya juga, belum lagi ditambah pembahasan dari mentor, itu menurut saya cukup harga 3 Juta.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *